Momen Menhan Prabowo Subianto Sigap Bawakan Tissue untuk Jokowi di Pekalongan Jadi Sorotan

Avatar photo

- Pewarta

Rabu, 30 Agustus 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto mendampingi Presiden Joko Widodo (Jokowi) blusukan ke Pasar Grogolan, Pekalongan. (Dok. Tim Media Prabowo Subianto)

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto mendampingi Presiden Joko Widodo (Jokowi) blusukan ke Pasar Grogolan, Pekalongan. (Dok. Tim Media Prabowo Subianto)

YOGYARAYA.COM – Ada momen menarik saat Menteri Pertahanan Prabowo Subianto mendampingi Presiden Joko Widodo (Jokowi) blusukan ke Pasar Grogolan, Pekalongan, Selasa, 29 Agustus 2023.

Dua sosok yang kompak memakai baju putih itu datang sekitar pukul 15.00 WIB.

Para pedagang dan masyarakat sekitar nampak antusias menyambut kehadiran dua pejabat publik tersebut.

ADVERTISEMENT

RILISPERS.COM

SCROLL TO RESUME CONTENT

Suasana padat dan matahari yang masih terik membuat Jokowi berkeringat di tengah kerumunan warga.

Melihat hal itu, Prabowo Subianto langsung sigap membawakan tissue untuk Jokowi.

Baca artikel menarik lainnya, di sini: Presiden Jokowi Tunjuk dan Kasih Jempol untuk Prabowo Subianto di Depan Ganjar Pranowo, Begini Kronologinya

Presiden nampak menerima tawaran Prabowo Subianto dan mengambil tissue tersebut.

Blusukan ke Pasar Grogolan dilakukan Jokowi untuk mengecek harga komoditas.

Jokowi mengunjungi pasar usai meresmikan Muktamar Sufi Internasional 2023 yang digelar di 2023 di Sahid International Convention Center.

Di mana dalam even tersebut Prabowo Subianto didapuk menjadi Ketua Panitia Pusat dalam gelaran tersebut.***

Berita Terkait

KPK Bongkar Masalah Lama di Balik Skema Kuota Haji Khusus Nasional
RUU Penyiaran Terbaru: Jerat Kebebasan Pers, Jurnalisme Investigasi, dan Konten Kreator Terancam Dibungkam
Jaringan Prostitusi Digital Internasional Dikendalikan Dua WNA Rusia, Hakim Jatuhkan Vonis di Bali
Nama Budi Arie Setiadi Muncul dalam Dakwaan Judi Online, Jaksa Siap Panggil Sebagai Saksi
UGM Tanggapi Gugatan Rp69 Triliun yang Dialamatkan kepada Universitas Tertua Itu, Terkait Ijazah Jokowi
Halal Bi Halal Purnawirawan TNI AD dan Keluarga Besar TNI – Polri, Prabowo Semeja dengan Try Sutrisno
Di RSUD Cibinong Bogor, Direktur Utama PT Refined Bangka Tin (RBT), Suparta Meninggal Dunia
UGM Sebut Telah Jalin Komunikasi dengan Pìhak Kepolisian Soal Tudingan Ijazah Palsu Jokowi

Berita Terkait

Senin, 23 Juni 2025 - 06:49 WIB

KPK Bongkar Masalah Lama di Balik Skema Kuota Haji Khusus Nasional

Jumat, 13 Juni 2025 - 07:51 WIB

RUU Penyiaran Terbaru: Jerat Kebebasan Pers, Jurnalisme Investigasi, dan Konten Kreator Terancam Dibungkam

Jumat, 23 Mei 2025 - 10:29 WIB

Jaringan Prostitusi Digital Internasional Dikendalikan Dua WNA Rusia, Hakim Jatuhkan Vonis di Bali

Selasa, 20 Mei 2025 - 10:13 WIB

Nama Budi Arie Setiadi Muncul dalam Dakwaan Judi Online, Jaksa Siap Panggil Sebagai Saksi

Jumat, 16 Mei 2025 - 06:22 WIB

UGM Tanggapi Gugatan Rp69 Triliun yang Dialamatkan kepada Universitas Tertua Itu, Terkait Ijazah Jokowi

Berita Terbaru