Prabowo Subianto Sebut Pertahanan Suatu Negara Tercermin dari Prestasi Olahraga Pemuda – Pemudinya

Avatar photo

- Pewarta

Minggu, 10 September 2023 - 22:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto diacara Puncak Hari Olah Raga Nasional (HAORNAS) XL Tahun 2023 di GOR Velodrome Rawamangun, Jakarta. (Dok. Tim Media Prabowo Subianto)

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto diacara Puncak Hari Olah Raga Nasional (HAORNAS) XL Tahun 2023 di GOR Velodrome Rawamangun, Jakarta. (Dok. Tim Media Prabowo Subianto)

YOGYARAYA.COM – Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto meminta pembinaan olahraga di Indonesia harus terus didukung bersama dan harus dibawa ke arah yang lebih tinggi.

Yuks, dukung promosi kota/kabupaten Anda di media online ini dengan bikin konten artikel dan cerita seputar sejarah, asal-usul kota, tempat wisata, kuliner tradisional, dan hal menarik lainnya. Kirim lewat WA Center: 085315557788.

Karena menurutnya olahraga memiliki hubungannya dengan pertahanan yang kuat dari suatu negara.

“Setiap upaya untuk membina olahraga harus kita dukung bersama,” kata Prabowo Subianto.

Prabowo Subianto menyampaikan hal itu saat membuka acara Puncak Hari Olahraga Nasional (Haornas) XL Tahun 2023 di GOR Velodrome Rawamangun, Jakarta, Sabtu, 9 September 2023.

“Tidak ada bangsa yang berhasil tanpa rakyatnya yang kuat karena itu semua stakeholder di bidang olahraga memiliki peran yang sangat penting.”

Baca artikel menarik lainnya, di sini: Wakili Jokowi di Haornas ke-40, Prabowo Subianto Tekankan Harus Jadi Bangsa Pemenang, Pantang Menyerah

“Dan perlu diketahui pertahanan suatu negara akan tercermin dari prestasi olahraga pemuda pemudinya,” lanjut Prabowo Subianto.

Prabowo Subianto melanjutkan bahwa dalam pelajaran sejarah peradaban manusia juga tercatat bahwa bangsa harus yang punya semangat juang yang tinggi.

Hanya bangsa yang punya semangat juang yang tinggi yang bisa bangkit menjadi bangsa yang kuat bangsa yang makmur.

“Dalam jiwa yang sehat terdapat badan yang sehat, sebaliknya dalam badan yang sehat terdapat jiwa yang sehat.”

“Kalau pemuda-pemudi suatu bangsa kuat fisiknya jiwanya kuat negara tersebut akan berhasil dan makmur,” kata Prabowo Subianto.***

Berita Terkait

Pertandingan 3v3 dan Sudden Death di BDMNTN-XL! Saksikan Aksi Seru Bintang Dunia di Jakarta
Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia Resmi Layangkan Protes ke AFC, Merasa Dirugikan oleh Wasit
Bersama Para Garuda Sepak Bola Indonesia, Inilah Momen Prabowo Subianto Rasakan Panas Terik Matahari
Bukan Hanya Merebut Medali Emas, Ini Kemenangan Indonesia Terbesar atas Thailand Sepanjang Sejarah
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Kamis, 26 September 2024 - 15:19 WIB

Dukung Ketahanan Pangan dan Ketahanan Energi Nasional, Agro Media Network Luncurkan Portal Sawitpost.com

Kamis, 26 September 2024 - 14:37 WIB

Bertemu Wamentan Sudaryono, Pemerintah Australia Berkomitmen Dukung Program Pertanian Indonesia

Rabu, 24 Juli 2024 - 08:12 WIB

Airlangga Hartarto Ungkap 3 Mesin Utama untuk Dorong Pertumbuhan Ekonomi, Salah Satunya Mesin Ekonomi Baru

Sabtu, 20 Juli 2024 - 09:07 WIB

Thomas Djiwandono Permudah Koordinasi RAPBN Tahun Anggaran 2025, 2 Wamenkeu Bukan Hal Baru

Selasa, 16 Juli 2024 - 10:32 WIB

OJK Sebut BUMN di Bawah Kementerian Keuangan Ini Tak Didukung dengan Prinsip Kehati-hatian

Minggu, 9 Juni 2024 - 09:48 WIB

Antisipasi Lonjakan Penumpang Saat Liburan Hari Raya Idul Adha, KAI Tambah Belasan Kereta Tambahan

Selasa, 7 Mei 2024 - 10:07 WIB

Di Tengah Tantangan Global, Menkeu Sri Mulyani Sebut Ekonomi Indonesia Tumbuh Kuat 5,1 Persen

Minggu, 5 Mei 2024 - 14:16 WIB

Kepala Bapanas Arief Prasetyo Adi Minta Bulog Serap Sebanyak-banyaknya Produksi Dalam Negeri

Berita Terbaru